I.
PENDAHULUAN
Objek menurut bahasa yaitu orang yang menjadi pokok sasaran Pendidikan adalah proses pencerdasan
secara utuh dalam rangka mencapai kebahagian dunia dan akhirat atau
keseimbangan materi dan religious spritual.[1]
Jadi objek pendidikan adalah orang yang mendapat pencerdasan secara utuh dalam
rangka mencapai kebahagian dunia dan akhirat atau keseimbangan materi dan
religious spritual. Dapat disimpulkan bahwa objek pendidikan adalah manusia dalam
kaitannya dengan fenomena situasi pendidikan. Fenomena tersebut terdapat
dimana-mana, didalam masyarakat, didalam keluarga dan disekolah. Berikut ini
bahasan objek pendidikan berdasarkan Al-Qur’an yaitu sebagai berikut:
II.
BAHASAN TAFSIR TENTANG OBJEK PENDIDIKAN